Antisipasi Banjir, Prajurit TNI Koramil 02/Kodim 0733/KS Gelar Karya Bakti Bersihkan Selokan 

    Antisipasi Banjir, Prajurit TNI Koramil 02/Kodim 0733/KS Gelar Karya Bakti Bersihkan Selokan 
    Anggota Koramil 02 Kodim 0733/Kota Semarang Bersama Jajaran Forkopimcam Dan Warga Kota Semarang Bagian Tengah Menggelar Karya Bakti Pembersihan Selokan di Jln Piere Tendean, Kelurahan Sekayu, Kecamatan Semarang Tengah, Kota Semarang, Jawa Tengah, Selasa ( 9/01/2024).

    KOTA SEMARANG - Memasuki musim penghujan, anggota Koramil 02 Kodim 0733/Kota Semarang bersama jajaran Forkopimcam dan warga Kota Semarang bagian tengah menggelar karya bakti pembersihan selokan di Jln Piere Tendean, Kelurahan Sekayu, Kecamatan Semarang Tengah, Kota Semarang, Jawa Tengah, Selasa ( 9/01/2024).

    Kegiatan tersebut dipimpin oleh Wadanramil 02 Kodim 0733/Kota Semarang, Kapten Cba Agus K Andriadi dengan melibatkan 35 personil anggota TNI-Polri berserta alemen masyarakat.

    Wadanramil 02 mengatakan, memasuki bulan Januari curah hujan tinggi oleh sebab Itu, pihaknya bergerak bersama bergotong royong membersihan sampah dan tumbuhan liar yang menghambat aliran air selokan guna mengantisipasi banjir.

    "Dengan diadakannya kegiatan karya bakti ini, tujuan utamanya, agar pada saat hujan deras tidak mengakibatkan penyumbatan pada saluran air, sehingga dapat menyebabkan terjadinya banjir, " tandas orang nomer dua di jajaran Kodim 0733/Kota Semarang itu.

    Editor      : JIS Agung 

    Sumber   : Pendim 0733/KS

    kota semarang jateng cegah banjir bersihkan selokan karya bakti bergotong royong
    Agung widodo

    Agung widodo

    Artikel Sebelumnya

    Peduli Lingkungan, Prajurit TNI Kodim Kota...

    Artikel Berikutnya

    Dukung Pengamanan Pemilu TA 2024, Dandim...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Semangat Tak Kenal Lelah, Satgas TMMD Kodim 1805/Raja Ampat dan Warga Terus Bangun RTLH Meski Panas Terik Menghadang
    Ini Komunikasi Sosialnya Babinsa Kodim Klaten Di Kantor Desa Dompol
    Peringati HKGB ke 72, Bhayangkari Preneur Expo 2024 di Jateng: Sinergi untuk Menggerakkan Ekonomi dan Kewirausahaan

    Ikuti Kami